PELAYANAN TERHADAP KINERJA PETUGAS PAJAK UNTUK MENINGKATKAN KEPATUHAN WAJIB PAJAK BPHTB DI KANTOR PAJAK BEKASI JAWA

Wahyudin Wahyudin, Hadi Mulyo Wibowo, Agus Haryadi, Agi Agi

Abstract


Kinerja merupakan hasil pencapaian yang dilakukan oleh seorang pegawai dibandingkan dengan standar yang ditetapkan oleh organisasi. Kinerja juga mengukur seberapa jauh orang tersebut berhasil mencapai tujuan yang ditetapkan oleh organisasi.

Tujuan dalam penelitian ini adalah: ”Untuk mengetahui seberapa besar pengaruh pelayanan terhadap kinerja petugas pajak di Kantor Pajak Bekasi Jawa Barat.

Penelitian ini berpendekatan kuantitatif. Sehingga yang menjadi populasi pada penelitian ini adalah pegawai Kantor Pajak Bekasi Jawa Barat yang berjumlah 105 orang pegawai, sedangkan jumlah sampel sebanyak 84 pegawai.

Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa: Terdapat pengaruh Pelayanan (X) terhadap Kinerja Petugas Pajak (Y), dengan nilai thitung untuk variabel Pelayanan (X) sebesar 4,518 sedangkan nilai ttabel  N = 84 sebesar 2,185. Jadi 4,518 > 2,185, maka H0 ditolak dan Ha diterima, dapat dinyatakan bahwa Pelayanan (X) berpengaruh signifikan terhadap Kinerja Petugas Pajak (Y). Sedangkan nilai R Square sebesar 0.218. Hal ini menunjukan bahwa sebesar 21,8% pelayanan (X) berpengaruh terhadap kinerja petugas pajak (Y), sedangkan sisanya sebesar 78,2% dipengaruhi faktor lain yang tidak diteliti dalam penelitian ini.


Full Text:

PDF

References


Arikunto, Suharsini. 2015. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktek. Jakarta: PT. Rineka Cipta.

Dessler, Gary. 2010. Manajemen Sumber Daya Manusia (edisi kesepuluh). Jakarta Barat: PT Indeks

Fidel, 2010. Cara Mudah dan Praktis Memahami Masalah-Masalah Perpajakan. Jakarta: Muria Kencana

Gibson, James. L,.et all. 2010. Organisasi, Perilaku, Struktur, Proses, Edisi Ke-5. Jakarta. Erlangga.

Giyanto. 2016. Pengaruh Kepuasan Kerja Dan Motivasi Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Grand Jaya Raya Resort & Convention Hotel Cipayung Bogor. BIJAK Volume XIII, No. 01, Maret 2016 Majalah Ilmiah Institut STIAMI ISSN 1411-0830

Griffin, W. R., dan Moorhead, G. 2010. Organizational Behavior Managing People and Organizations. USA. South-Western.

Harbani, Pasolong. 2011. Kepemimpinan Birokrasi. Bandung: CV. Alfabeta.

Ihsan, Muchsin. 2013. Pengaruh Pengetahuan Wajib Pajak, Penyuluhan Pajak, Kualitas Pelayanan Pajak, dan Pemeriksaan Pajak terhadap Kepatuhan Wajib Pajak Badan di Kota Padang. Program Studi Akuntansi Fakultas Ekonomi. Universitas Negeri Padang, Padang.

Irawan, Prasetya. 2010. Penelitian Kualitatif & Kuantitatif Untuk Ilmu-Ilmu Sosial. Departemen Ilmu Adminstrasi FISIP UI.

Istianto, Bambang. 2011. Manajemen Pemerintahan Dalam Persepektif Pelayanan Publik. Jakarta: Mitra Wacana Media

Lukiyana dan Firman Davi Firdaus. 2017. Pengaruh Beban Kerja dan Lingkungan Kerja terhadap Prestasi Kerja Karyawan dengan Kepuasan Kerja sebagai Variabel Intervening Bagian Gudang pada PT. Sarijasa Transutama Jakarta. BIJAK. Volume 14, No. 02, September 2017 Majalah Ilmiah Institut STIAMI ISSN 1411-0830

Mangkunegara A.A. Anwar Prabu. 2011. Manajemen Sumber Daya Manusia Perusahaan. Bandung: PT. Remaja Rosda Karya.

Ratminto. Dan Winarsih, Atik Septi. 2013. Manajemen Pelayanan. Yogyakarta: PUSTAKA PELAJAR.

Rivai, Veithzal. 2011. Performance Appraisal. Sistem Yang Tepat Untuk Menilai Kinerja Karyawan dan Meningkatkan Daya Saing Perusahaan. Rajagrafindo Persada.

Salim, Emil. 2010. Aspek Sikap Mental Dalam Manajemen Sumber Daya Manusia. Bogor: Ghalia Indonesia

Soeprihanto, John. 2010. Penilaian Kinerja dan Pengembangan Karyawan. Yogyakarta: BPFE




DOI: https://doi.org/10.46975/ebp.v4i2.170

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 


 Published by:

Universitas Mitra Bangsa 

Jl. Tanjung Barat No. 11 Jakarta Selatan

Telp: (021) 7817823  Fax: (021) 7815144

Website: https://umiba.ac.id/